Kamis, 24 Desember 2009

Trik booting lebih cepat

    1.Klik Start > Run”,lalu ketik “Regedit” dan tekan “Enter” agar Registry Editor berjalan.
2.Masuklah ke key HKEY_LOCAL_MACHINE\software\Microsoft\windows\current version\Run di Registry editor.
3.Hapus beberapa perintah yang dianggap anda tidak perlu dijalankan saat                 komputer   dinyalakan.



      4.Kemudian masuklah ke HKEY_CURRENT_USER\software\microsoft\windows\currentversion\run. 5.Kemudian kembali delete perintah yang tidak perlu.
 
6.Setelah itu tutup Registry Editor dan restart komputer anda.
7.Buka Windows Explorer, cari folder C:\WINDOWS\Prefetch.

8.Klik menu “View” dan klik “Select All Command”. Semua file yang ada di dalam folder Prefetch akan terpilih. Tekan tombol “Delete” pada keyboard dan klik “Yes”. 
9.Restart komputer dan rasakan Windows anda akan di-load lebih cepat dari biasanya.
10.Lakukanlah hal ini sekali dalam seminggu






 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar